Teka-Teki Silang (TTS) Pelajaran Akidah Akhlak SD Kelas 1 Bab Syahadatain

Bersyahadat adalah syarat seseorang untuk memeluk agama Islam dan merupakan Rukun Islam yang pertama. Syahadatain adalah 2 kalimat syahadat, yaitu Syahadat Tauhid dan Syahadat Rasul. Apa saja itu? Yuk, ajarkan dengan cara yang seru menggunakan TTS dari makarame!

Jika parents mendapatkan manfaat dari worksheet ini, yuk support dengan cara share link postingan ini agar makin banyak anak yang mendapatkan manfaat. Parents juga bisa support materi untuk pengembangan website makarame.com. See you on top!

See also  Buku Bahasa Inggris Kelas 2 SD Kurikulum Merdeka dari Kemendikbudristek

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *